Update Daftar Peserta Survival Show Siren: Survive the Island Tayang di Netflix, Pilih Tim Favorit Mana?

- Selasa, 6 Juni 2023 | 10:12 WIB
Update Daftar Peserta Survival Show Siren: Survive the Island Tayang di Netflix, Pilih Tim Favorit Mana? (ALONESIA/Instagram/@netflixkr)
Update Daftar Peserta Survival Show Siren: Survive the Island Tayang di Netflix, Pilih Tim Favorit Mana? (ALONESIA/Instagram/@netflixkr)

ALONESIA.COM - Survival show Siren: Survive the Island tuai sorotan publik. Reality show garapan Netflix jadi acara favorit bulan Juni 2023.

Banyak penonton dibuat penasaran siapa saja kontestan Siren: Survive the Island? Langsung cek info lengkapnya.

Inilah update daftar peserta survival show Siren: Survive the Island yang sedang tayang di Netflix.

Baca Juga: Link Nonton Siren: Survive the Island Episode 1-5 Sub Indo, Survival Show Bak Film Hunger Game

Dipastikan survival show Siren: Survive the Island libatkan 24 wanita pilihan guna rebut juara utama acara ini.

Tentu peserta yang mengikuti acara ini bukan sembarang orang. Netflix serta sutradara Lee Eun Kyung banyak pertimbangan siapa saja yang cocok gabung Siren: Survive the Island.

Diketahui dari 24 wanita ini memiliki latar belakang profesi berbeda-beda. Mereka akan dibagi jadi 6 kelompok sesuai profesi.

Siren: Survive the Island libatkan profesi polisi, tentara, damkar, atlet, bodyguard, hingga stuntwoman alias pemeran pengganti.

Selama ikut Siren: Survive the Island dipastikan para peserta di isolasi dari dunia luar. Pihak Netflix sewa pulau terpencil untuk survival show ini.

Dengan kondisi tersebut diharapkan para 24 wanita tangguh berhasil selesaikan misi serta jadi juara Siren: Survive the Island.

Baca Juga: Update Jadwal Tayang Survival Show Siren: Survive the Island episode 6, 7, 8, Setiap Hari Apa dan Jam Berapa?

Jika diperhatikan, Siren: Survive the Island seperti film Hunger Game yang wajibkan para kontestannya bertahan hidup.

Tentu aksi brutal di Hunger Game tidak akan tersaji di survival show Siren: Survive the Island.

Anda akan disuguhkan cara cerdik serta kekuatan fisik para kelompok guna bertahan hidup selama 7 hari penuh di pulau terpencil.

Halaman:

Editor: Eep Khunaefi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Ulang Tahun ke-22, Arawinda Ungkapkan Perasaannya

Sabtu, 30 September 2023 | 18:00 WIB

Rayakan Ulang Tahun Sea yang ke-5, Sharena Delon Mellow

Sabtu, 30 September 2023 | 17:09 WIB

Artika Sari Devi Ulang Tahun, Baim Kasih Kejutan Spesial

Sabtu, 30 September 2023 | 07:00 WIB
X