ALONESIA.COM - Waktu luang dan waktu kosong bisa kita manfaatkan dengan membaca sholawat ringan ini, yakni Sholawat Jibril.
Selain ringan membacanya, Sholawat Jibril juga sering diamalkan oleh ulama terdahulu.
Melalui bacaan Sholawat Jibril, semoga doa-doa kita terijabah oleh Allah SWT.
Baca Juga: KH Cholil Bisri: Sholawat Jibril Amaliah Rutin Para Kiai Dulu sebagai Wiridan
Berikut bacaan Sholawat Jibril adalah Shollallaahu 'alaa muhammad, shollallaahu 'alaihi wasallam.
صَلِّ اللهُ عَلَى مُحَمَّدٍ
صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ
Maknanya, "Sholawat atas Muhammad, sholawat atas keluarga serta keselamatan atasnya."
Keutamaan membaca Sholawat Jibril salah satunya yaitu Allah SWT membukakan 70 pintu rahmat bagi yang mengamalkan, tentu untuk siapa saja yang dikehendaki-Nya.
Artikel Terkait
Lirik Sholawat Jibril dan Terjemahan, Rezeki menjadi Berkah
Amalkan Sholawat Jibril, Khasiatnya Banyak, Dicukupi Dunia Akherat Hingga Rejeki Melimpah
Inilah Sejarah Sholawat Jibril Disertai Lirik, Arti, Manfaat dan Cara Mengamalkannya
KH Cholil Bisri: Sholawat Jibril Amaliah Rutin Para Kiai Dulu sebagai Wiridan
Hendak Diekspor ke Timor Leste, 8 Kontainer Minyak Goreng Disita Polisi